Halo BCA Kini Bisa Diakses Lewat WhatsApp 24 Jam
Anda yang sedang ada masalah perbankan atau beberapa pertanyaan seputar informasi dan promo bank BCA, Halo BCA merupakan solusi terbaik untuk itu semua.
Dengan menghubungi Halo BCA yang merupakan call center dari salah satu bank terbesar, kita akan mendapatkan solusinya mengenai semua masalah di atas.
Apalagi Halo BCA sekarang juga telah melayani nasabah nya lewat aplikasi WhatsApp di nomor 0811-1500-998.
Dengan adanya nomor WA bank BCA, ini bisa mempermudah kita saat akan mengajukan pertanyaan, pengaduan ataupun masalah lainnya.
Cukup dengan menghubungi lewat chat ke official business account WhatsApp BCA selama 24 jam, semua informasi dan hal lainnya seputar Bank BCA bisa anda dapatkan.
Sebelum anda menghubungi Call Center Bank BCA tentu saja simpan terlebih dahulu no WA nya.
Nomor WhatsApp BCA adalah 0811-1500-998. Simpanlah pada kontak HP dengan menggunakan contact name “Bank BCA”, supaya logo verified (ikon centang) bisa muncul.
Setelah no WA nya disimpan, kita lanjut ke cara menghubungi Halo BCA seperti di bawah ini :
Dengan kemudahan di atas, anda dapat mengakses informasi apapun mengenai produk dan layanan bank BCA.
Perlu anda perhatikan, kalau WhatsApp BCA tidak melayani video call dan voice call, jadi anda cuman bisa mendapatkan informasi lewat pesan atau chat saja.
Dengan menghubungi Halo BCA yang merupakan call center dari salah satu bank terbesar, kita akan mendapatkan solusinya mengenai semua masalah di atas.
Apalagi Halo BCA sekarang juga telah melayani nasabah nya lewat aplikasi WhatsApp di nomor 0811-1500-998.
Dengan adanya nomor WA bank BCA, ini bisa mempermudah kita saat akan mengajukan pertanyaan, pengaduan ataupun masalah lainnya.
Cukup dengan menghubungi lewat chat ke official business account WhatsApp BCA selama 24 jam, semua informasi dan hal lainnya seputar Bank BCA bisa anda dapatkan.
Cara Menghubungi Halo BCA, Call Center Bank BCA Lewat WhatsApp
Nomor WhatsApp BCA adalah 0811-1500-998. Simpanlah pada kontak HP dengan menggunakan contact name “Bank BCA”, supaya logo verified (ikon centang) bisa muncul.
Setelah no WA nya disimpan, kita lanjut ke cara menghubungi Halo BCA seperti di bawah ini :
- Buka nomor WhatsApp BCA, yaitu 0811-1500-998 di ponsel anda
- Anda bisa melakukan chat atau pesan dengan cara ketik #HaloBCA
- Kemudian anda bisa langsung chatting dengan WhatsApp BCA menggunakan text atau gambar dengan format jpg, jpeg dan png
- Selanjutnya anda akan terima balasan
- WhatsApp BCA berupa ucapan terimakasih serta info syarat & ketentuan
- Anda pun akan terhubung dengan contact center officer Halo BCA, sehingga bisa mendapatkan informasi seputar bank BCA
Perlu anda perhatikan, kalau WhatsApp BCA tidak melayani video call dan voice call, jadi anda cuman bisa mendapatkan informasi lewat pesan atau chat saja.
Call Center Bank BCA Selain Nomor WA
Selain lewat WhatsApp, anda juga bisa menghubungi Halo BCA call center di layanan lainnya, seperti :- Lewat telepon Halo BCA di 1500888 Twitter @haloBCA
- Email halobca@bca.co.id
- Web chat Halo BCA melalui website BCA di www.bca.co.id